4 Outfit untuk Hijabers Pemula, Nomor 3 Ala Sweater Kedodoran

Viola Triamanda, Jurnalis
Kamis 24 Oktober 2019 08:50 WIB
Foto: Instagram @gitasav
Share :

3. Ala Sweater Kedodoran Lengan Pendek dari Gitasav

 

Foto: Instagram gitasav

Kamu memiliki sweater oversize lengan pendek? Kamu bisa menggabungkannya dengan inner hitam lengan panjang. Perpaduan warna hitam dan merah jambu ini akan semakin manis dengan tambahan balutan hijab pashmina berwarna abu-abu.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya