5. Penampilan kasual yang fashionable
Terkenal dengan gaya busananya yang modis, Bella juga tetap tampil fashionable dengan pakaian kasual dan cocok untuk momen santai.
Bagi yang tidak ingin ribet, pemilihan hijab khimar dengan gamis bisa menjadi pilihan kamu. Untuk memberikan sentuhan fashionable, bisa menggunakan flat shoes motif pita seperti yang dilakukan oleh Laudya Cynthia Bella.
Baca juga: Inspirasi Black Style Hijab Laudya Cynthia Bella, Cantik Banget!
(Hantoro)