3. Gaya kasual

Kemudian Silvia kali ini memakai kaus warna hitam dan merah. Menariknya lagi, ia menggunakan kacamata hitam sehingga terlihat lebih santai, bukan?
"Berhentilah khawatir tentang orang lain yang mengerti kamu. Lebih baik berhubungan dengan diri sendiri. Fokus pada apa yang membuat kamu bahagia, apa yang membuat jiwa kamu merasa damai. Mulailah mencintai kekuranganmu, kecanggunganmu, keanehanmu, hingga segala sesuatu. Hidup menjadi jauh lebih memuaskan ketika kamu hanya menjadi diri sendiri. Dunia terus berputar apakah orang mengerti kamu atau tidak," katanya.