Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Keutamaan Membaca Tiga Ayat Saat Sholat Lebih Baik daripada Mendapatkan 3 Ekor Unta

Tim Okezone , Jurnalis-Jum'at, 10 September 2021 |18:45 WIB
Keutamaan Membaca Tiga Ayat Saat Sholat Lebih Baik daripada Mendapatkan 3 Ekor Unta
Keutamaam membaca tiga ayat saat sholat lebih baik daripada mendapatkan 3 ekor unta gemuk. (Foto: Freepik)
A
A
A

Melansir laman Rumaysho disebutkan beberapa faedah dari hadits di atas:

Hadits ini jadi dalil tentang keutamaan membaca Al-Qur’an dalam shalat dan selainnya.

Hadits ini jadi dalil tentang keutamaan belajar Al-Qur’an dan mengajarkannya da itu lebih baik dari banyak dari serpihan dunia, bahkan mengalahkan sebagian dunia, juga bisa dikatakan mengalahkan dunia seluruhnya.

Hadits ini jadi dorongan untuk semangat dalam meraih pahala akhirat yang kekal abadi dibanding dengan manfaat dunia yang akan fana. (Lihat Al-Bahr Al-Muhith Ats-Tsajaj Syarh Shahih Al-Imam Muslim bin Al-Hajjaj, 16:343)

(Vitrianda Hilba Siregar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement